Seorang kawan
bertanya kepada saya tentang Shalat Taubat. Beberapa hal ditanyakannya, dan
saya berusaha membantu dengan memberikan jawaban-jawaban yang kiranya dapat
menerangkan hal-hal yang ingin ia perjelas. Tanya jawab tersebut saya salinkan
di sini dengan harapan dapat memberikan penjelasan bagi teman-teman lainnya
yang ingin mengetahui tentang Shalat Taubat. Sehingga apa yang sempat kami
bincangkan dapat bermanfaat lebih luas. Adapun bila ada hal-hal yang belum
dijelaskan dari tanya jawab di bawah ini, silakan menuliskan di kolom komentar.
Semoga bermanfaat!